Kamis, 14 April 2011

Perkara yang membatalkan Sholat

Perkara yang membatalkan Sholat
Bahwa perkara-perkara yang dapat membatalkan sholat ada 10 macam. ialah
1. Hadas besar atau hadas kecil, disengaja atau memang lupa.
2. Terkena najis yang tidak dimaafkan dan tidak segera dihilangkan.
3. Terbuka auratnya yang tidak segera di tutupi.
4. Berkata dengan sengaja sekalipu satu huruf yang mempunyai arti dan dua huruf walau tidak mempunyai arti. Melakukan pekerjaan banyak dan berurut-urut seperti melangkah tiga kali. Memukul tiga pukulan atau melompat sekali yang sangat
5. Makan atau minum dengan sengaja
6. Berpaling dadanya dari arah kiblat, walaupun hanya dikit.
7. Berubah niatnya dalam hati.
8. Tertawa, menangis, merintih, atau dehem dengan sengaja. Kecuali ada uzur ketika membaca fatihah, tahiyat ( salawat dan salam) yang wajib(rukun sholat bagian lisan).
9. Memutuskan sebagian rukun-rukun sholat yang belum sempurna dari batasnya rukun tersebut di dalam syaratnya.
10. Menambahi fardlu atau rukun selain fatihah dan tahiyat(salawat).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar